Alah limau oleh benalu

Orang yang menyusahkan atau merugikan hidup orang tempat dia menumpang

Gambar dari Alah limau oleh benalu

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air dalam kerang menonggol, setanggi campur kemenyan, gula tertumpah pada kanji

Kiasan kepada usaha yang berhasil dengan baik

Anak seorang menantu malin

Seseorang yang beruntung mempunyai anak perempuan karena bersuamikan orang yang mulia dan taat beragama

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan

Antah berkumpul sama antah, beras sama beras

Setiap orang akan berusaha mencari teman/ orang yang setingkat, sekedudukan atau sederajat dengan dirinya

Bagai air pembasuh kaki

Sesuatu yang mudah diperoleh

Bagai air titik ke batu

Sukar sekali memberi nasihat kepada orang keras kepala

Bagai api dengan rabuk

Berbahaya sekali bila diperdekatkan

Bagai babi merasa gulai

Tidak setara


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian