Angin-anginan

Kedaan yang tidak tetap , selalu berubah-ubah, tidak stabil

Gambar dari Angin-anginan

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat hidup tolong-menolong, syariat palu-memalu

Dalam kehidupan setiap hari kita haruslah saling tolong-menolong

Adat mati jenguk menjenguk, adat sakit datang mendatangi

Dalam hidup harus bergaul dengan masyarakat, saling menolong dan menjenguk dikala susah dan senang

Aib dibalas dengan aib

Membalas sesuatu dengan hal yang sama atau seimbang

Alamat biduk akan karam

Pertanda akan mengalami kesusahan

Anak dibawah lutut

Tidak diketahui asal-usulnya

Angan-angan mengikat tubuh

Bersusah hati karena memikirkan hal yang bukan-bukan

Angguk bukan, geleng iya

Lain dimulut lain dihati

Angin berputar, ombak bersambung

Merasa sulit sekali


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian