Akal tak sekali tiba, runding tak sekali datang

Tak ada sesuatu yang terus menjadi sempurna, mesti secara berangsur-angsur

Gambar dari Akal tak sekali tiba, runding tak sekali datang

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat muda menanggung rindu, adat tua menahan ragam

Tiap-tiap orang harus sudah menerima sesuatu yang sudah jamaknya/ sewajarnya

Adat periuk berkarat, adat lesung berdedak

Tidak ada manusia yang sempurna, pasti ada kelebihan dan kekurangan

Air mata buaya

Pura-pura sedih untuk mengelabui orang lain

Air pun ada pasang surutnya

Untung dan malang itu berganti-ganti, tak selamanya senang

Ajal di tangan Tuhan

Mati itu ditentukan oleh Tuhan

Angan-angan mengikat tubuh

Bersusah hati karena memikirkan hal yang bukan-bukan

Angin bersiru kami lah tahu

Arif terhadap sikap seseorang yang telah berubah kepada kita

Anjur surut bak bertanam

Bertipu muslihat melakukan suatu pekerjaan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian