Advertisements:
Habis adat karena bekerelahan, habis cupak karena buatan
Perubahan terhadap sesuatu yang telah diputuskan harus dirundingkan terlebih dahulu
Download GambarAdakah orangtua kehilangan tongkatnya dua kali?
Adakah orang yang sudah berpengalaman, mengulangi kesalahan yang sama?
Sangat bersedih hati tetapi ditahan/ disimpan saja
Air sama air bersatu, namun sampah ketepi jua
Bila terjadi perselisihan antara saudara yang dicampuri oleh pihak ketiga, kelak orang bersaudara itu akan berbaikan kembali, sedangkan pihak ketiga akan mendapat malu
Air yang dingin juga dapat memadamkan api
Perkataan yang lemah lembut dapat menenangkan orang yang sedang marah dan panas hati
Akar terjumpai tempat siamang berpegang, dahan mengujur tempat tupai menegun
Dari perkataan seseorang dapat diketahui bahwa ia bersalah
Jawaban yang mau menang sendiri
Apa saja yang ada di alam dapat dijadikan pelajaran
Mengerjakan sesuatu jangan tanggung-tanggung