Mahal didapat sukar dicari

Perihal sesuatu yang tidak mudah didapatkannya

Gambar dari Mahal didapat sukar dicari

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air udik sungai semua teluk diramai

Orang boros yang ketika sedang mempunyai uang, semuanya hendak dibeli; tidak memilih

Alang berdawat biar hitam

Mengerjakan sesuatu jangan tanggung-tanggung

Amra disangka kedongdong

Sesuatu yang baik disangka buruk

Anak anjing itu, bolehkan menjadi anak musang jebat?

Orang hina itu , mungkinkah mendapat seperti orang ningrat

Anak baik menantu molek

Memperoleh macam-macam keuntungan

Anak dapat dirumpun buluh, anak singiang-ngiang rimba, anak besar di tengah pasar

Walaupun menyayangi seseorang janganlah memanjakannya karena hal itu mendatangkan kerugian baik diri sendiri maupun orang yang memanjakannya

Angguk-angguk balam

Asal mengangguk saja, tetapi sebenarnya belum mengerti

Angus-angus kerak

Tidak rusak benar, meskipun tidak sempurna, masih bisa digunakan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian