Janji peganglah mati, sumpah tahan dilapah, pegang pituah baik-baik

Memegang janji, menjaga kesetiaan dan kepercayaan

Gambar dari Janji peganglah mati, sumpah tahan dilapah, pegang pituah baik-baik

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adakah air dalam tong berkocak, melainkan air yang setengah tong itu juga yang berkocak

Orang yang pandai tidak akan sombong, hanya orang yang bodoh jua yang mau berbuat demikian

Air keruh ada hulunya

Suatu urusan atau masalah yang sudah tidak baik dari awalnya

Air udik sungai semua teluk diramai

Orang boros yang ketika sedang mempunyai uang, semuanya hendak dibeli; tidak memilih

Alah-alah setapak

Mengalah sedikit

Alur bertempuh, jalan berturut

Semua menurut adat atau kebiasaan yang lazim

Anak seorang menantu malin

Seseorang yang beruntung mempunyai anak perempuan karena bersuamikan orang yang mulia dan taat beragama

Anak seseorang penaka tiada

Memiliki hanya satu-satunya, bila hilang tidak dapat gantinya

Angan lantas paham tertumbuk

Mudah menurut teori, tetapi sukar dilaksanakan, sehingga kehilangan akal untuk memikirkannya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian