Habis takut timbul berani

Perihal orang yang selalu mengalah dan sabar terus, namun terus ditekan sehingga lama-kelamaan dia akan balik berani melawan

Gambar dari Habis takut timbul berani

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Ada umur ada rezeki

Selama masih hidup , rezeki dari Tuhan selalu ada

Adat rimba raya, siapa berani ditaati

Kehidupan manusia yang menggunakan kekerasan atau kepuasan saja, dan tidak menggunakan akal

Aib dibalas dengan aib

Membalas sesuatu dengan hal yang sama atau seimbang

Air dalam kerang menonggol, setanggi campur kemenyan, gula tertumpah pada kanji

Kiasan kepada usaha yang berhasil dengan baik

Air yang dingin juga dapat memadamkan api

Perkataan yang lemah lembut dapat menenangkan orang yang sedang marah dan panas hati

Alah-alah setapak

Mengalah sedikit

Alah bisa karena biasa

Sesuatu yang pada awalnya dirasakan sulit bila sudah biasa dikerjakan akan menjadi mudah

Alamat biduk akan karam

Pertanda akan mengalami kesusahan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian