Gajah mati karena gadingnya

Perihal orang besar atau mulia itu sering mendapat celaka oleh kebanggan atau kemuliaannya sendiri

Gambar dari Gajah mati karena gadingnya

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat berkawan zaman-berzaman

Apabila berkawan hendaklah untuk selamanya

Akal hilang paham tertumpuk

Bantu semua jalan pikiran

Aku nampak olah, kelibat hang sudah kutahu

Bagi seorang yang bijaksana, dangkal atau dalamnya pengetahuan seseorang dapat diketahui

Angguk-angguk balam

Asal mengangguk saja, tetapi sebenarnya belum mengerti

Angin tinggi akan meniup bukit yang tinggi pula

Semakin tinggi posisi seseorang, semakin tinggi pula hambatan dan tantangannya

Angus tidak berapi, karam tak berair

Perihal orang yang mendapat kesusahan yang jelas penyebabnya, misalnya akibat kematian orang yang sangat dikasihinya

Anjing menyalak takan mengigit

Orang yang kelihatannya galak biasanya tidak berbahaya

Badak makan anaknya

Membuat aib terhadap keluarga sendiri


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian