Bagai meremas biji nangka

Melakukan pekerjaan yang hanya dapat dilakukan oleh orang tertentu

Gambar dari Bagai meremas biji nangka

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air mata jatuh ke dalam

Perasaan sedih yang dipendam sendiri, tiada orang yang tahu

Ajal di tangan Tuhan

Mati itu ditentukan oleh Tuhan

Akal tiga jengkal

Merasa diri kurang dari orang lain

Aku nampak olah, kelibat hang sudah kutahu

Bagi seorang yang bijaksana, dangkal atau dalamnya pengetahuan seseorang dapat diketahui

Anak dipangku dilepaskan, beruk dirimba disusukan

Selalu mengurus urusan orang lain tanpa menghiraukan urusan sendiri

Angan-angan mengikat tubuh

Bersusah hati karena memikirkan hal yang bukan-bukan

Angguk-angguk balam

Asal mengangguk saja, tetapi sebenarnya belum mengerti

Angin berputar, ombak bersambung

Merasa sulit sekali


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian