Bagai mencingcang air

Melakukan perbuatan atau pekerjaan yang sia-sia

Gambar dari Bagai mencingcang air

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat teluk timbunan kapal, adat gunung tepatan kabut

Bila meminta hendaknya kepada orang yang kaya, dan bila bertanya hendaknya kepada orang pandai

Aku kalah kau tak menang

Jawaban yang mau menang sendiri

Anak dapat dirumpun buluh, anak singiang-ngiang rimba, anak besar di tengah pasar

Walaupun menyayangi seseorang janganlah memanjakannya karena hal itu mendatangkan kerugian baik diri sendiri maupun orang yang memanjakannya

Anak harimau tidak akan jadi anak kambing

Anak orang besar biasanya menjadi orang besar juga

Angguk-angguk balam

Asal mengangguk saja, tetapi sebenarnya belum mengerti

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan

Anjing itu biar dipukul sekalipun, berulang juga ia ke tempat yang banyak tulang

Orang jahat, biarpun sudah dihukum, ia akan terus melakukan kejahatan

Anjing yang baik layak mendapat tulang yang baik pula

Seseorang yang telah bekerja dengan baik memang pantas menerima penghargaan yang baik pula


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian