Kamus Istilah kesehatan » ISPU (Indeks Standar Pencemar Udara/Air Pollution Index)

ISPU (Indeks Standar Pencemar Udara/Air Pollution Index)

Laporan kualitas udara kepada masyarakat untuk menerangkan seberapa bersih atau tercemarnya kualitas udara kita dan bagaimana dampaknya terhadap kesehatan kita setelah menghirup udara tersebut selama beberapa jam atau hari. Penetapan ISPU ini mempertimbangkan tingkat mutu udara terhadap kesehatan manusia, hewan, tumbuhan, bangunan, dan nilai estetika. ISPU ditetapkan berdasarkan 5 pencemar utama, yaitu: karbon monoksida (CO), sulfur dioksida (SO2), nitrogen dioksida (NO2), Ozon permukaan (O3), dan partikel debu. Di Indonesia ISPU diatur berdasarkan Keputusan Badan Pengendalian Dampak Lingkungan (Bapedal) Nomor KEP-107/Kabapedal/11/1997. Nilai ISPU yang baik adalah yang tidak memberikan dampak bagi kesehatan manusia dan hewan (0 - 50).

Berikut ini adalah arti istilah ISPU (Indeks Standar Pencemar Udara/Air Pollution Index) yang berarti Laporan kualitas udara kepada masyarakat untuk menerangkan seberapa bersih atau tercemarnya kualitas udara kita dan bagaimana dampaknya terhadap kesehatan kita setelah menghirup udara tersebut selama beberapa jam atau hari. Penetapan ISPU ini mempertimbangkan tingkat mutu udara terhadap kesehatan manusia, hewan, tumbuhan, bangunan, dan nilai estetika. ISPU ditetapkan berdasarkan 5 pencemar utama, yaitu: karbon monoksida (CO), sulfur dioksida (SO2), nitrogen dioksida (NO2), Ozon permukaan (O3), dan partikel debu. Di Indonesia ISPU diatur berdasarkan Keputusan Badan Pengendalian Dampak Lingkungan (Bapedal) Nomor KEP-107/Kabapedal/11/1997. Nilai ISPU yang baik adalah yang tidak memberikan dampak bagi kesehatan manusia dan hewan (0 - 50)..

gambar ISPU (Indeks Standar Pencemar Udara/Air Pollution Index)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Anemia hemolitik

Anemia yang disebabkan karena pecahnya sel darah merah lebih cepat...


Angka Kematian Balita

Banyaknya kematian anak berumur di bawah lima tahun per 1000...


Antenatal care = Pelayanan antenatal

Pelayanan kesehatan yang diberikan oleh tenaga professional kepada ibu selama...


AOT = Akademi Okupasi Terapi

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Okupasi Terapi


API = Annual Parasite Incidence

Jumlah penderita malaria dengan konfirmasi laboratorium positif terhadap populasi di...


ASPAKI

Asosiasi Produsen Alat Kesehatan Indonesia


ATEM = Akademi Teknik Elektromedik

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Teknik Elektromedik


Attack Rate = angka serangan

Jumlah kejadian/kasus baru yang terjadi pada Kejadian Luar Biasa (KLB)...


AV (Autopsi Verbal) = Verbal Autopsy

Suatu penelusuran rangkaian peristiwa, keadaan, gejala, dan tanda penyakit yang...


B2P2VRP

Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian