Kamus Istilah kesehatan » Anthraks
Penyakit infeksi karena bakteri Bacillus anthracis yang umumnya menjangkiti ternak, dapat menular kepada manusia dan pada kulit menimbulkan semacam bisul yang khas. Sebagian besar kasus anthraks ditemukan dalam bentuk anthraks kulit, bentuk lain yang jarang adalah anthraks paru, anthraks saluran cerna dan anthraks meningitis
Berikut ini adalah arti istilah Anthraks yang berarti Penyakit infeksi karena bakteri Bacillus anthracis yang umumnya menjangkiti ternak, dapat menular kepada manusia dan pada kulit menimbulkan semacam bisul yang khas. Sebagian besar kasus anthraks ditemukan dalam bentuk anthraks kulit, bentuk lain yang jarang adalah anthraks paru, anthraks saluran cerna dan anthraks meningitis.
Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar
AKI = Angka Kematian Ibu = Maternal Mortality Rate = MMR
Jumlah kematian ibu akibat dari proses kehamilan, persalinan dan paska...
Alat Pacu Jantung = AED (Automated Electric Defribilator)
Suatu alat elektronik yang kecil dan mudah dibawa kemana-mana. Kegunaan...
AMP-KB = Audit Medik Pelayanan Keluarga Berencana
Suatu proses kajian kasus medik KB yang sistematis dan kritis...
Angka Kelahiran Umum = General Fertility Rate (GFR)
Banyaknya kelahiran tiap seribu wanita yang berumur 15-49 tahun.
Angka Kematian Perinatal = Perinatal Mortality Rate
Batasan yang diakui adalah seperti berikut ini: angka kematian perinatal...
API = Annual Parasite Incidence
Jumlah penderita malaria dengan konfirmasi laboratorium positif terhadap populasi di...
APN (Asuhan Persalinan Normal)
Asuhan kebidanan pada persalinan normal yang mengacu kepada asuhan yang...
ARO = Akademi Refraksionis Optisi
Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Refraksionis Optisi
katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019
Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian