Kamus Istilah kesehatan » ICER (Incremental Cost Effectiveness Ratio)

ICER (Incremental Cost Effectiveness Ratio)

Metoda sistematik untuk mengidentifikasi perbedaan pada biaya dan outcome di antara dua intervensi pelayanan kesehatan. Dalam ICER, poin yang harus diidentifikasi adalah (1) berapa perbedaan biaya di antara intervensi tersebut dan 2) berapa perbedaan outcome/efektivitas di antara intervensi tersebut. ICER menyatakan biaya yang dibutuhkan untuk mencapai satu unit tambahan dari outcome. Ketika satu alternatif adalah lebih efektif tetapi membutuhkan banyak sumber daya maka ICER harus dihitung.

Berikut ini adalah arti istilah ICER (Incremental Cost Effectiveness Ratio) yang berarti Metoda sistematik untuk mengidentifikasi perbedaan pada biaya dan outcome di antara dua intervensi pelayanan kesehatan. Dalam ICER, poin yang harus diidentifikasi adalah (1) berapa perbedaan biaya di antara intervensi tersebut dan 2) berapa perbedaan outcome/efektivitas di antara intervensi tersebut. ICER menyatakan biaya yang dibutuhkan untuk mencapai satu unit tambahan dari outcome. Ketika satu alternatif adalah lebih efektif tetapi membutuhkan banyak sumber daya maka ICER harus dihitung..

gambar ICER (Incremental Cost Effectiveness Ratio)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Alat Kesehatan Diagnostik in vitro

Peralatan, baik digunakan tunggal maupun dalam kombinasi, ditujukan oleh pabrikannya...


AMR (Anti Microbial Resistant)

Terjadinya resitensi kuman terhadap antibiotik akibat penggunaan antibiotik yang tidak...


Andropause

Perubahan biologis yang ditandai oleh penurunan bertahap produksi androgen yang...


APIKES = Akademi Perekam Informasi Kesehatan

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Perekam Informasi...


Asam urat

Sisa metabolisme zat purin yang berasal dari makanan yang dikonsumsi....


ASKLIN = Asosiasi Klinik Indonesia

Wadah klinik untuk berhimpun dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan.


Bayi prematur

Bayi yang lahir pada usia kehamilan kurang dari 37 minggu.


BBLR (Berat Badan Lahir Rendah = Low birth weight)

Bayi yang lahir dengan berat badan kurang dari 2500 gram,...


BOD = Biological Oxygen Demand (KOB = Kebutuhan Oksigen Biologis)

Analisis empiris untuk mengukur proses-proses biologis (khususnya aktivitas mikroorganisme yang...


Brain Booster

Pengkayaan lingkungan kehamilan dalam bentuk stimulasi yang dilakukan pada ibu...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian