Kamus Istilah kesehatan » GE (Gastroenteritis)

GE (Gastroenteritis)

Peradangan mukosa lambung dan usus halus yang ditandai dengan diare, yaitu buang air besar lembek atau cair, dapat bercampur darah atau lender, dengan frekuensi 3 kali atau lebih dalam waktu 24 jam, dan disertai dengan muntah, demam, rasa tidak enak di perut dan menurunnya nafsu makan. Apabila diare >30 hari disebut kronis.

Berikut ini adalah arti istilah GE (Gastroenteritis) yang berarti Peradangan mukosa lambung dan usus halus yang ditandai dengan diare, yaitu buang air besar lembek atau cair, dapat bercampur darah atau lender, dengan frekuensi 3 kali atau lebih dalam waktu 24 jam, dan disertai dengan muntah, demam, rasa tidak enak di perut dan menurunnya nafsu makan. Apabila diare >30 hari disebut kronis..

gambar GE (Gastroenteritis)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


ABAT (Aku Bangga Aku Tahu)

Aku Bangga Aku Tahu adalah kampanye edukasi publik tentang HIV...


Andropause

Perubahan biologis yang ditandai oleh penurunan bertahap produksi androgen yang...


Angka Kelahiran Kasar = Crude Birth Rate (CBR)

Jumlah kelahiran selama 1 tahun tiap 1000 penduduk.


Angka Kematian Balita

Banyaknya kematian anak berumur di bawah lima tahun per 1000...


Antibodi = Imunoglobulin

Antibodi,juga dikenal sebagai imunoglobulin,adalah protein besar berbentuk Y yang digunakan...


Askariasis

Penyakit yang disebabkan oleh infestasi parasit Ascaris lumbricoides. Di Indonesia...


BAPPENAS (Badan Perencanaan Pembangunan Nasional)

Badan atau Kantor yang tugasnya merencanakan tujuan/sasaran/indikator yang akan dicapai...


Batantra (Pengobatan Tradisional)

Salah satu upaya pengobatan dan atau perawatan cara lain di...


BCG, vaksin

Vaksin Bacille Calmette Guerin, vaksin untuk mencegah penyakit tuber-kulosis (TBC)


BGM = Bawah Garis Merah = Under red line weight

Berat badan Balita hasil penimbangan yang dititikkan dalam KMS dan...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian