Kamus Istilah kesehatan » Autoimmune

Autoimmune

AutoImmune adalah penyakit dimana sistem kekebalan yang terbentuk salah mengidentifikasi benda asing, dimana sel, jaringan atau organ tubuh manusia justru dianggap sebagai benda asing sehingga dirusak oleh antibodi. Jadi adanya penyakit autoimmune tidak memberikan dampak peningkatan ketahanan tubuh dalam melawan suatu penyakit, tetapi justru terjadi kerusakan tubuh akibat kekebalan yang terbentuk. Penyakit autoimmune contohnya adalah psoriasis, rhematoid arthritis, multiple sclerosis.

Berikut ini adalah arti istilah Autoimmune yang berarti AutoImmune adalah penyakit dimana sistem kekebalan yang terbentuk salah mengidentifikasi benda asing, dimana sel, jaringan atau organ tubuh manusia justru dianggap sebagai benda asing sehingga dirusak oleh antibodi. Jadi adanya penyakit autoimmune tidak memberikan dampak peningkatan ketahanan tubuh dalam melawan suatu penyakit, tetapi justru terjadi kerusakan tubuh akibat kekebalan yang terbentuk. Penyakit autoimmune contohnya adalah psoriasis, rhematoid arthritis, multiple sclerosis..

gambar Autoimmune

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


ADSnet (ASEAN-Disease-Surveillance.net)

Website yang dimaksudkan untuk memfasilitasi pertukaran informasi yang terkait dengan...


Alat Kesehatan Elektromedik Non Radiasi

Alat kesehatan yang menggunakan sumber listrik AC atau DC untuk...


Anemia defisiensi besi = Anemia Gizi Besi (AGB)

Anemia yang disebabkan karena kekurangan zat besi. Pemeriksaan laboratorium: Hb...


Angka Fertilitas Total =Total Fertility Rate (TFR)

Taksiran jumlah total anak yang dilahirkan oleh 1000 wanita bila...


APGAR

APGAR adalah sebuah pengukuran respon bayi terhadap kelahiran dan kehidupan...


Arterial Thromboembolism (AT)

Sumbatan akibat pembekuan darah pada pembuluh nadi. AT umumnya berhubungan...


Atherosclerosis

Penumpukan lemak kolesterol pada dinding pembuluh darah arteri sehingga dapat...


Babesia

genus (keluarga Babesiadae, ordo Haemosporidia) parasit sel darah merah yang...


BAPPENAS (Badan Perencanaan Pembangunan Nasional)

Badan atau Kantor yang tugasnya merencanakan tujuan/sasaran/indikator yang akan dicapai...


Batantra (Pengobatan Tradisional)

Salah satu upaya pengobatan dan atau perawatan cara lain di...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian