A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z |

Refensi arti kata dalam bahasa Indonesia.Daftar kata bahasa Indonesia huruf p

pantograf

alat untuk membesarkan dan mengecilkan gambar; konstruksi berbentuk belah ketupat yg dipasang di atas kereta api listrik, gunanya untuk mengalirkan arus listrik dr kabel ke motor-motor kereta api itu


pantomim

pertunjukan drama tanpa kata-kata yg dimainkan dng gerak dan ekspresi wajah (biasanya diiringi musik)


pantri

lemari atau kamar berukuran kecil untuk menyimpan makanan atau bahan makanan; ruangan di kapal yg digunakan untuk menyimpan makanan yg siap dihidangkan beserta peralatannya


pantul

menganjal (spt bola dilemparkan ke dinding); mengambul; melenting; bergerak balik krn membentur sesuatu atau krn refleksi, dsb: membalikkan: menjatuhkan bola ke lantai atau ke tanah (dl permainan bola basket, bola tangan); gerakan berbalik (arahnya): ~ yg dipantulkan: ~; proses, cara, perbuatan memantulkan


pantun

bentuk puisi Indonesia (Melayu), tiap bait (kuplet) biasanya terdiri atas empat baris yg bersajak (a-b-a-b), tiap larik biasanya terdiri atas empat kata, baris pertama dan baris kedua biasanya untuk tumpuan (sampiran) saja dan baris ketiga dan keempat merupakan isi; peribahasa sindiran; jawab (msl pd tuduhan);-- rangkaian pantun yg sambung-menyambung, msl larik kedua dan keempat bait pertama muncul lagi sbg larik pertama dan ketiga bait berikutnya; pantun rantai; -- pantun yg hanya terdiri atas dua baris, bersajak a-a, masing-masing merupakan sampiran dan isi; karmina; -- pantun berkait; menyanyikan (membawakan) pantun bersambut-sambutan; berpantun; menyindir dng pantun; mengarang (menyatakan) dl bentuk pantun; pengarang pantun; orang yg berpantun


pantun

serupa; seperti; seumpama: -- telur itik, kasihan ayam maka menjadi


panu

pa·nu ? panau


panus

penyangga dian (lilin)


panutan

anutan; teladan


panyembrama

tarian untuk menyambut tamu terhormat, ditarikan oleh beberapa gadis


pao-pao

dompet kecil dr kulit (pd ikat pinggang)


papa

miskin; sengsara; terbelenggu oleh indria dan tidak lagi ingat akan hakikatnya sbg manusia; berdosa: ; kemiskinan; kesengsaraan


papa

ayah; bapak; sapaan (panggilan) kpd orang tua laki-laki


papacang

tunangan (wanita)


papah

, (berjalan dng) bersandar atau menumpukan tangan pd bahu orang lain: menolong orang berjalan dng menyangga tangan orang itu: perawat itu ~ pasien yg akan diperiksa dokter


papah

pelepah (nyiur, pisang, dsb)


papain

getah pepaya (mengandung bermacam-macam enzim yg bersifat menghancurkan protein menjadi bentuk yg lebih sederhana, yaitu asam amino)


papak

papar; tidak lancip; rata; tidak merunjung (tt atap dsb): rumah yg atapnya rata (tidak merunjung)


papak

, bertemu (di jalan dsb) dr dua arah yg berlawanan; berpapasan; menyambut kedatangan orang; menyongsong: proses, cara, perbuatan memapak; penyambutan (kedatangan orang); penyongsongan


papak

minuman keras; tuak


papakerma

jahat; malang atau sengsara hidupnya


papan

kayu (besi, batu, dsb) yg lebar dan tipis: tempat tinggal; rumah: -- kelas utama; kelas tinggi: -- batu tulis; -- kelas bawah; -- papan yg pinggirnya beralur; -- papan untuk bermain catur; -- papan berbentuk perahu berlekuk-lekuk bermain congkak; -- papan untuk bermain cuki; -- papan yg berukuran besar yg ditempatkan di luar ruang (ruang terbuka) dan berfungsi untuk menempatkan iklan; -- daka; -- daka; -- papan tebal yg dipasang di bibir perahu bagian haluan dan buritan untuk pelindung; -- papan yg dipasang di depan rumah atau kantor yg bertuliskan nama (orang, organisasi, lembaga, perusahaan, dsb); -- papan bulat atau persegi panjang yg terpasang di belakang gawang (bola basket) guna memantulkan kembali bola yg meleset atau gagal masuk ke gawang; -- papan untuk mengumumkan hal-hal yg perlu diketahui oleh banyak orang; -- papan yg berisi kunci penggerak huruf digunakan pd mesin tulis atau penggerak nada pd piano sehingga mesin tulis dapat digunakan untuk mengetik dan piano dapat dibunyikan; -- papan untuk iklan yg dipasang di tempat terbuka dan mudah terlihat; -- peranti untuk memasukkan teks ke dl sistem atau terminal komputer yg bekerja dng cara menghasilkan kode karakter menurut tombol atau kombinasi tombol yg ditekan untuk mengirimkan kode itu ke prosesor; -- papan untuk menulis di depan kelas; memasang papan (untuk lantai, dinding, dsb); menyelesaikan dua tiga pekerjaan sekaligus; memapan


papar

papak (tidak lancip); rata (tt gigi); pesek; tidak mancung (tt hidung); bagian belakang atau punggung (tt pisau, pedang, dsb); menjadikan rata; memepat: ; dasar laut yg datar dan dangkal: ~;~ landas benua


papar

, menguraikan dng panjang lebar; membentangkan: memapar; hasil memapar; yg dipaparkan; keterangan atau penjelasan yg dibentangkan; uraian; proses, cara, perbuatan memapar; perihal memapar


papar

, mencari orang untuk dijadikan kelasi (prajurit); proses, cara, perbuatan memapar


paparazi

juru foto bayaran yg memburu para selebriti


papas

, melucuti atau menanggalkan (pakaian, kemah, kajang, gambar-gambar di dinding, dsb); mengambili msl untuk dibawa pergi; menyerobot: ; proses, cara, perbuatan penyerobotan; perampasan; penjarahan


papas

bertemu bersebelah jalan atau dr dua arah yg berlawanan: menyongsong; menentang (arah angin, arus air): ; pertemuan, perjumpaan, persilangan jalan: ~ semu antara dua benda angkasa


papat

? pepat


papatong

capung


papi

ayah; bapak; panggilan (sapaan) kpd orang tua laki-laki


papi

pohon yg kayunya dapat dipakai sbg bahan industri, ; kayu papi


papila

bagian menonjol pd selaput yg berlendir di bagian atas lidah; struktur berbentuk puting susu;-- tonjolan yg terdapat pd permukaan atas lidah atau punggung lidah; -- papila pd usus dua belas jari yg merupakan tempat muara kelenjar pankreas dan saluran empedu


papirus

alang-alang air yg tumbuh di Eropa Selatan dan Afrika Utara, digunakan sbg bahan kertas pd zaman dahulu; Cyperus papyrus


papras

memangkas


paprika

tanaman perdu tahunan, berdaun lonjong dng tangkai agak panjang, buahnya berbentuk bulat, berongga berisi biji yg tersebar tidak merata, berdaging agak tebal, warna buah ada yg hijau tua, hijau muda, kuning, atau merah, biasa digunakan sbg pelengkap hidangan; Capsicum annuum var abbreviata


papui

sejenis ramalan menurut orang Cina


par

jumlah pukulan dan gol yg dinilai terbaik dl permainan golf


para

kata penyerta yg menyatakan, pengacuan ke kelompok: -- tamu mulai berdatangan


para

karet; getah (perca): (per)kebun(an) --


para

, anyaman bambu dsb tempat menaruh perkakas dapur; pagu; rak untuk menjemur ikan; rak atau jala untuk menaruh barang-barang (di kereta api)


para

parasut


para

prajurit dl kesatuan angkatan udara; kesatuan angkatan udara


para

berlawanan dng: ; tidak sama atau tidak menyerupai; di sebelah; di samping; dekat dng: ; di seberang; di atas: paranormal


parab

, nama julukan


parabasis

bagian dr pertunjukan komedi Yunani Kuno dng paduan suara yg maju ke depan mendekati penonton


parabel

cerita rekaan untuk menyampaikan ajaran agama, moral, atau kebenaran umum dng menggunakan perbandingan atau ibarat


parabiosis

penghentian sementara kegiatan fisiologi; penggunaan sarang yg sama oleh dua koloni serangga sosial berlainan jenis yg anak-anaknya dipiara secara terpisah


parabola

garis lengkung datar yg terbentuk jika suatu bidang memotong kerucut sejajar dng garis titik sudut puncak dng salah satu titik pd keliling alas; antena televisi berbentuk bundar spt piring cekung yg dapat menangkap siaran jarak jauh


paradam

persetan


Halaman Sebelumnya
Halaman Selanjutnya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian