A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z |

Refensi arti kata dalam bahasa Indonesia.Daftar kata bahasa Indonesia huruf l

legup-legup

tiruan bunyi debaran jantung (benda jatuh dsb) degap-degup


leha-leha

/léha-léha/ dl keadaan bersantai-santai dan tidak berbuat sesuatu (tidak melakukan apa-apa); menikmati suasana santai dng tidak melakukan apa-apa: dia menghabiskan waktu rehat siangnya sambil ~ di bawah pohon yg rindang


lehar

/léhar/ ? rehal


leher

/léhér/ bagian tubuh (manusia atau binatang) yg menghubungkan kepala dng tubuh yg lain; barang yg rupanya (bentuknya, letaknya) menyerupai leher;-- sudah lelah (krn menanti dsb); berkeras kepala; mengotot;-- bagian akar pd persambungan dng pangkal batang; -- penghubung busur yg bentuknya spt leher angsa dan merupakan penyambung antara bak dan mesin penggeraknya; (bentuk) saluran pembuangan kotoran di kakus; -- bagian baju yg mengelilingi leher; -- bagian botol yg kecil di sebelah atas; jalan raya yg menyempit; -- bagian kendi yg kecil di sebelah atas sbg tempat pegangan; -- pandai bergaul; -- suka meniru (pekerjaan) orang lain; -- bagian rahim yg sempit


lei

/léi/ bahan batu tulis; batu tulis


leja

, memaki-maki; mencerca; memarahi


lejang

sepak; terjang; rejang; gerakan (loncat, lari) yg cepat; gerakan yg laju (tt peluru, anak panah); menerjang; merejang; melompat serta lari krn terkejut (tt kuda); siapa yg bersikeras hendak beroleh barang (pekerjaan), dialah yg harus menderita rugi (kesukaran dsb); menyepakkan (kaki); melejangkan; (sesuatu) yg melejang; orang yg menjadi kaki tangan (alat, perkakas) orang lain; secepat; sejauh;~ secepat terbang; selayang pandang; sepintas lalu


lejar

sangat penat; sangat capai


lejas

tembus pandang; transparan


lejit

, berlari (keluar dsb) dng cepat; melonjak dng cepat; memantul; mental (tt bola dsb); menaikkan ke tempat yg lebih tinggi (tt nama, kedudukan, dsb): novel itu telah ~ namanya sehingga sejajar dng pengarang yg terkenal


lejok

drama tradisional dr daerah Pasundan


leka

/léka/ lengah; lalai (krn tertarik hatinya kpd sesuatu): tak lalai, selalu ...: sangat asyik (berbuat sesuatu); terlalai (tidak ingat apa-apa lagi): terlihat Baginda sedang -- memetik kecapinya; dl semadi dia akan ~ mendengar deburan ombak merindu


lekah

? rekah


lekak-lekuk

bergelombang, ada yg melekuk dan ada yg membukit tt jalan (tidak lurus; berbelok-belok)


lekam

memegang erat-erat dng telunjuk dan ibu jari


lekang

belah (spt tanah kepanasan); retak: lepas (spt cat kena panas); tercerai (dr): tetap tidak berubah selamanya (tt adat); selalu disebut-sebut; tidak lepas dr ingatan (selalu diingat); belah (tt tanah dsb); retak; lepas; terkelupas (tt cat dsb)


lekap

lekat; rapat; melekat; menempel: merapat; melengket; tidak mau berpisah (tt anak kecil dng orang tuanya): melekatkan; menempelkan: merapatkan hingga menempel; melengketkan: memasang; mengenakan: orang itu ~ telinga pd pembicaraan orang lain


lekap-lekup

tiruan bunyi kayu patah


lekar

anyaman rotan atau lidi tempat meletakkan kuali, periuk, dsb yg baru diangkat dr tungku; memberi berlapik lekar


lekar

larutan pengilap yg lekas kering krn pelarutnya menguap, terutama larutan yg mengandung ester selulosa sbg bahan utamanya


lekar

? rehal


lekas

cepat; segera; tidak berlama-lama; dl waktu yg singkat: cepat-cepat; sangat segera; dl waktu yg sangat singkat; berburu-buru; tergesa-gesa: berlomba-lomba siapa yg paling lekas; mempercepat; menyegerakan; (pekerjaan dsb): ; melekaskan; sesegeranya; secepatnya; secepat-cepatnya: ~; sesegera-segeranya; sesegera mungkin


lekat


lekemia

/lékémia/ ? leukemia


lekir

berjalur-jalur putih; belang putih memanjang


lekit

masih lekat; belum kering (tt cat, lem, dsb)


lekok

kelok; keluk; lekuk; mengelokkan; membengkokkan


lekosit

/lékosit/ ? leukosit


leksem

/léksém/ satuan leksikal dasar yg abstrak yg mendasari pelbagai bentuk kata; satuan terkecil dl leksikon


leksikal

/léksikal/ berkaitan dng kata; berkaitan dng leksem; berkaitan dng kosakata


leksikograf

/léksikograf/ orang yg ahli dl penyusunan kamus; ahli perkamusan; pekamus


leksikografi

/léksikografi/ cabang ilmu bahasa mengenai teknik penyusunan kamus; perihal penyusunan kamus


leksikografis

/léksikografis/ bersifat (secara, berdasarkan) kamus


leksikolog

/léksikolog/ ahli leksikologi


leksikologi

/léksikologi/ cabang linguistik yg menyelidiki kosakata dan maknanya


leksikon

kosakata; kamus yg sederhana; daftar istilah dl suatu bidang disusun menurut abjad dan dilengkapi dng keterangannya; komponen bahasa yg memuat semua informasi tt makna dan pemakaian kata dl bahasa; kekayaan kata yg dimiliki suatu bahasa


leksikostatistik

penerapan metode statistik dl perbandingan bahasa yg memakai kosakata sbg bahan bandingan


leksis

/léksis/ telaah leksikon; leksikologi


lekton

/lékton/ makna suatu rumus


lektor

/léktor/ pengajar di perguruan tinggi, berpangkat pembina atau golongan IV/a; asisten profesor; pangkat sebelum atau di bawah profesor;-- pengajar di perguruan tinggi yg bergolongan IV/c; -- pengajar di perguruan tinggi yg bergolongan IV/b; -- pengajar di perguruan tinggi yg bergolongan III/d; -- pengajar di perguruan tinggi yg bergolongan III/c


lektur

/léktur/ bacaan; bahan bacaan (spt buku, majalah); pustaka; pidato


leku

, bertopang siku; berteleku


lekuh-lekih

bunyi batuk atau napas yg sesak


lekuk

berongga lekung atau jeluk (spt tanah yg digali); lepih spt topi yg ditekan; berlekuk ke dalam (spt lensa);-- lekuk dan liku; berbagai tipu muslihat; -- pelipat lutut; -- rongga tempat mata; ada lekuknya; berlubang (spt tanah); berlepih (spt topi); memiliki lekuk banyak (lebih dr satu); menjadi lekuk; menjadikan lekuk; melepihkan; menekankan supaya berlekuk dsb: ia ~ topinya


lekum

tenggorok; merih; ujung kerongkongan yg tampak tersembul di leher


lekum-lekum

tiruan bunyi ketukan palu tukang (tukang besi dsb)


lekun

penari perempuan dr Siam


lekung

lekuk; cekung: matanya sangat -- sepulang dr rumah sakit


lekup-lekap

bunyi kertak-kertak (spt bunyi melipat jari, kayu)


lela

/léla/ gerak-gerik tangan dsb yg elok; tingkah laku atau gerak-gerik yg elok (indah, menyenangkan, dsb): tingkah; ragam: bertingkah; bermain (pedang dsb); bermain (spt menari-nari, memainkan tangan); memperagakan diri; bertingkah; mempermainkan (pedang, langkah, dsb) dng elok; mempertunjukkan (sikap, gaya, dsb) dng indah


Halaman Sebelumnya
Halaman Selanjutnya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian