Langit diungkir, anak istri kelaparan

Perihal orang yang berlagak sibuk, tetapi hasil kerjaannya nihil

Gambar dari Langit diungkir, anak istri kelaparan

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air pun ada pasang surutnya

Untung dan malang itu berganti-ganti, tak selamanya senang

Akal seperti kancil beranak

Sangat cerdik dan licin sekali

Anak seseorang penaka tiada

Memiliki hanya satu-satunya, bila hilang tidak dapat gantinya

Angan-angan mengikat tubuh

Bersusah hati karena memikirkan hal yang bukan-bukan

Angin bersiru kami lah tahu

Arif terhadap sikap seseorang yang telah berubah kepada kita

Anjing itu biar dipukul sekalipun, berulang juga ia ke tempat yang banyak tulang

Orang jahat, biarpun sudah dihukum, ia akan terus melakukan kejahatan

Anjing yang baik layak mendapat tulang yang baik pula

Seseorang yang telah bekerja dengan baik memang pantas menerima penghargaan yang baik pula

Badai pasti berlalu

Segala penderitaan pasti ada akhirnya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian