Laksana laba-laba membuat sarang

Dikiaskan kepada orang yang mengerjakan pekerjaan yang sangat sulit, tetapi hasilnya tidak ada dan tidak menguntungkan

Gambar dari Laksana laba-laba membuat sarang

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Ada nyawa ada rezeki

Selama masih hidup maka seseorang akan tetap mendapat rezeki

Air mata buaya

Pura-pura sedih untuk mengelabui orang lain

Air susu dibalas dengan air tuba

Kebaikan dibalas dengan kejahatan

Aku kalah kau tak menang

Jawaban yang mau menang sendiri

Alah membeli menang memakai

Membeli barang bagus tetapi mahal masih lebih menguntungkan dari pada membeli barang murah tapi cepat rusak

Ampang sampai ke sebrang, dinding sampai ke langit

Bertindak tidak tanggung-tanggung

Anak dibawah lutut

Tidak diketahui asal-usulnya

Anak tak masak ajar

Tidak mendapatkan pelajaran dan pendidikan yang baik dari siapapun


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian