Lapuk -lapuk diganti , usang-usang dibaharui

Perihal sesuatu yang selalu dipakai dan dirawat

Gambar dari Lapuk -lapuk diganti , usang-usang dibaharui

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air mata buaya

Pura-pura sedih untuk mengelabui orang lain

Akal tak sekali tiba, runding tak sekali datang

Tak ada sesuatu yang terus menjadi sempurna, mesti secara berangsur-angsur

Alam berkembang jadi guru

Apa saja yang ada di alam dapat dijadikan pelajaran

Alur bertempuh, jalan berturut

Semua menurut adat atau kebiasaan yang lazim

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan

Angin-anginan

Kedaan yang tidak tetap , selalu berubah-ubah, tidak stabil

Angus tidak berapi, karam tak berair

Perihal orang yang mendapat kesusahan yang jelas penyebabnya, misalnya akibat kematian orang yang sangat dikasihinya

Anjur surut bak bertanam

Bertipu muslihat melakukan suatu pekerjaan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian