Jalan mati lagi dicoba, ini baru jalan binasa

Orang yang berani tidak akan memilih-milih lawan untuk bertanding atau bertarung

Gambar dari Jalan mati lagi dicoba, ini baru jalan binasa

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air sama air bersatu, namun sampah ketepi jua

Bila terjadi perselisihan antara saudara yang dicampuri oleh pihak ketiga, kelak orang bersaudara itu akan berbaikan kembali, sedangkan pihak ketiga akan mendapat malu

Akal sebenar akal

Cara berpikir dan bertindak yang baik

Anak dibawah lutut

Tidak diketahui asal-usulnya

Angguk bukan, geleng iya

Lain dimulut lain dihati

Angin-anginan

Kedaan yang tidak tetap , selalu berubah-ubah, tidak stabil

Angus-angus kerak

Tidak rusak benar, meskipun tidak sempurna, masih bisa digunakan

Anjur surut bak bertanam

Bertipu muslihat melakukan suatu pekerjaan

Anjing menggong-gong kafilah berlalu

Membiarkan orang lain berbicara, mencemooh atau mempergunjingkan seseorang, tetapi janganlah kita hiraukan, biarkan saja


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian