Ingat hati memandang pulau, sampan ada pengayuh tidak

Bermaksud melakukan suatu pekerjaan , tetapi alat dan sasaran nya tidak ada

Gambar dari Ingat hati memandang pulau, sampan ada pengayuh tidak

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Ada umur ada rezeki

Selama masih hidup , rezeki dari Tuhan selalu ada

Adat sepanjang jalan, cupak sepanjang betung

Setiap perbuatan ada aturannya sendiri

Air jernih ikannya jinak

Negeri yang aman makmur dan penduduknya ramah-ramah terhadap orang asing/ pendatang

Air keruh ada hulunya

Suatu urusan atau masalah yang sudah tidak baik dari awalnya

Air yang dingin juga dapat memadamkan api

Perkataan yang lemah lembut dapat menenangkan orang yang sedang marah dan panas hati

Akar terjumpai tempat siamang berpegang, dahan mengujur tempat tupai menegun

Dari perkataan seseorang dapat diketahui bahwa ia bersalah

Anak baik menantu molek

Memperoleh macam-macam keuntungan

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian