Hari tak selamanya panas

Nasib orang tidak tetap, mujur dan malang silih berganti

Gambar dari Hari tak selamanya panas

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air mata jatuh ke perut

Sangat bersedih hati tetapi ditahan/ disimpan saja

Akal sebenar akal

Cara berpikir dan bertindak yang baik

Anak kunci jahat, peti celaka

Kiasan kepada suami jahat, istrinya kelak akan berkhianat

Anak harimau tidak akan jadi anak kambing

Anak orang besar biasanya menjadi orang besar juga

Anak seseorang penaka tiada

Memiliki hanya satu-satunya, bila hilang tidak dapat gantinya

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan

Anjing ditepuk, menjungkit ekor

Orang yang tidak berbudi, jika dihormati menjadi sombong

Antah berkumpul sama antah, beras sama beras

Setiap orang akan berusaha mencari teman/ orang yang setingkat, sekedudukan atau sederajat dengan dirinya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian