Dari lecah lari ke duri

Menghindari kesulitan yang kecil, namun malah terperangkap ke dalam kesulitan yang lebih besar

Gambar dari Dari lecah lari ke duri

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air mata jatuh ke dalam

Perasaan sedih yang dipendam sendiri, tiada orang yang tahu

Air udik sungai semua teluk diramai

Orang boros yang ketika sedang mempunyai uang, semuanya hendak dibeli; tidak memilih

Ampang sampai ke sebrang, dinding sampai ke langit

Bertindak tidak tanggung-tanggung

Anak dipangku , kemenakan dibimbing

Baik anak kandung maupun akan kaum kerabat harus tetap diperhatikan

Anak harimau tidak akan jadi anak kambing

Anak orang besar biasanya menjadi orang besar juga

Anak tak masak ajar

Tidak mendapatkan pelajaran dan pendidikan yang baik dari siapapun

Anggun gaya jalan seimbang

Bingung atau ragu dalam mengambil keputusan

Angin-anginan

Kedaan yang tidak tetap , selalu berubah-ubah, tidak stabil


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian