Cincin dua setara

Kiasan kepada gadis yang bujang yang sama dan setara yang satu cantik , yang satu tampan

Gambar dari Cincin dua setara

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Aib dibalas dengan aib

Membalas sesuatu dengan hal yang sama atau seimbang

Air mata jatuh ke dalam

Perasaan sedih yang dipendam sendiri, tiada orang yang tahu

Akal tiga jengkal

Merasa diri kurang dari orang lain

Akar terjumpai tempat siamang berpegang, dahan mengujur tempat tupai menegun

Dari perkataan seseorang dapat diketahui bahwa ia bersalah

Aku kalah kau tak menang

Jawaban yang mau menang sendiri

Aku tak hendak, kau tak ingin

Sama-sama tidak mau

Aku nampak olah, kelibat hang sudah kutahu

Bagi seorang yang bijaksana, dangkal atau dalamnya pengetahuan seseorang dapat diketahui

Alang-alang berminyak biar licin

Mengerjakan sesuatu janganlah setengah-setengah, tetapi bersungguh-sungguhlah agar tercapai maksud dan tujuan


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian