Bak birah dengan keladi

Kiasan untuk dua orang yang mirip, tetapi sifatnya sangat berlainan

Gambar dari Bak birah dengan keladi

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air yang tenang deras di dalamnya

Jangan menganggap enteng kepada orang yang pendiam, karena biasanya orang yang pendiam itu banyak ilmunya

Ajal di tangan Tuhan

Mati itu ditentukan oleh Tuhan

Alah-alah setapak

Mengalah sedikit

Alah mau bertimbang enggan, cungkil merih akan pembayar

Tiada menepati janji hingga cekcok

Anak baik menantu molek

Memperoleh macam-macam keuntungan

Anak harimau tidak akan jadi anak kambing

Anak orang besar biasanya menjadi orang besar juga

Angguk bukan, geleng iya

Lain dimulut lain dihati

Angin tak ditangkap, asap tak dapat digenggam

Hidup serba susah


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian