Bagai orang diseruduk babi

Sangat ketakutan , lari tunggang-langgang

Gambar dari Bagai orang diseruduk babi

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Ada uang abang sayang, tak ada uang abang melayang

Kalau orang yang dicintai/ dikasihi dapat rezeki maka orang tersebut akan dikasihi, dibelai, dimanja dan kalau rezeki berkurang dan tidak ada penambahan bahkan tidak ada maka orang tersebut tidak lagi dihiraukan

Ada ubi ada talas, ada budi ada balas

Setiap perbuatan baik selalu ada ganjaran kebaikannya, setiap perbuatan buruk pasti ada balasannya

Adat sepanjang jalan, cupak sepanjang betung

Setiap perbuatan ada aturannya sendiri

Air mata buaya

Pura-pura sedih untuk mengelabui orang lain

Air yang tenang jangan disangka tiada berbahaya

Orang pendiam jangan dianggap penakut atau dapat dipermainkan

Ampang-ampang (Ungkapan)

Pintu kereta (perlintasan kereta api dengan jalan raya)

Angan-angan mengikat tubuh

Bersusah hati karena memikirkan hal yang bukan-bukan

Angin-anginan

Kedaan yang tidak tetap , selalu berubah-ubah, tidak stabil


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian