Bagai jampuk kesiangan

Bingung, kehilangan akal tak tahu apa yang hendak diperbuat

Gambar dari Bagai jampuk kesiangan

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat diisi lembaga dituang

Mengerjakan sesuatu dengan menurut kebiasaan yang terpakai

Air diminum rasa duri, nasi dimakan rasa sekam

Makan dan minum terasa tak enak karena hati sedang gelisah

Alah-alah setapak

Mengalah sedikit

Alah limau oleh benalu

Orang yang menyusahkan atau merugikan hidup orang tempat dia menumpang

Alah mau bertimbang enggan, cungkil merih akan pembayar

Tiada menepati janji hingga cekcok

Angin berputar, ombak bersambung

Merasa sulit sekali

Anjing Belanda (ungkapan)

Kaki tangan atau kacung orang Belanda

Anjing menyalak takan mengigit

Orang yang kelihatannya galak biasanya tidak berbahaya


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian