Bagai belacan dikerat dua

Mendatangkan aib bagi kedua belah pihak

Gambar dari Bagai belacan dikerat dua

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Adat lama pusaka usang

Adat atau kebiasaan yang tetap atau tidak berubah sejak dahulu hingga sekarang

Air keruh ada hulunya

Suatu urusan atau masalah yang sudah tidak baik dari awalnya

Air laut asin sendiri

Ejekan kepada orang yang memuji diri sendiri

Air susu dibalas dengan air tuba

Kebaikan dibalas dengan kejahatan

Akal sebenar akal

Cara berpikir dan bertindak yang baik

Amra disangka kedongdong

Sesuatu yang baik disangka buruk

Anak seorang menantu malin

Seseorang yang beruntung mempunyai anak perempuan karena bersuamikan orang yang mulia dan taat beragama

Angup-angup bagai rumput di tengah jalan

Hidup yang serba susah


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian