Kamus Batak indonesia » ompu

ompu

nenek laki-laki dan perempuan. ompu ruhut, nenek laki-laki dari pihak ayah, juga abangnya. ompu bao, nenek laki-laki dan perempuan dari pihak ibu, juga saudara laki-laki dan saudara perempuan mereka. ompung, panggilan: nenek. ompu doli, nenek laki-laki. ompu boru, nenek perempuan. ompu parsadaan, nenek moyang, leluhur. daompung, nenek laki-laki saya. mangompungi, memuja orang sebagai nenek ayah, nenek moyang. ompu, juga nampuna, pemilik. ompuompu, sejenis tanaman berbunga putih. P.B.: ompuompu ni hunik do ahu na tinuhor sian onan, ompu ni na lungun do ahu na soada tudosan, akulah kerempeng kunyit yang dibeli di pekan, pusat kesedihan yang tak ada bandingan.

Apa arti bahasa batak dari kata ompu? Arti bahasa batak ompu adalah nenek laki-laki dan perempuan. ompu ruhut, nenek laki-laki dari pihak ayah, juga abangnya. ompu bao, nenek laki-laki dan perempuan dari pihak ibu, juga saudara laki-laki dan saudara perempuan mereka. ompung, panggilan: nenek. ompu doli, nenek laki-laki. ompu boru, nenek perempuan. ompu parsadaan, nenek moyang, leluhur. daompung, nenek laki-laki saya. mangompungi, memuja orang sebagai nenek ayah, nenek moyang. ompu, juga nampuna, pemilik. ompuompu, sejenis tanaman berbunga putih. P.B.: ompuompu ni hunik do ahu na tinuhor sian onan, ompu ni na lungun do ahu na soada tudosan, akulah kerempeng kunyit yang dibeli di pekan, pusat kesedihan yang tak ada bandingan.

gambar ompu

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


alas

na boru alas, dewa yang padanya dipanjatkan doa.


alhot

getah pohon kayu, yang menjadi bahan pengental susu. malhot, kental,...


alu

mangalualu, mengadu, mengadukan sesuatu, menyampaikan keluhan, menggugat. mangaluhon, mengadukan (tu)...


ambal

mambal, mambalambal, oleng-oleng, berayun, terhuyung-huyung. ambalambal, un-taian, jungkatan, ayunan. ma-ngambalhon,...


ba

I. kata seru menyatakan keheranan. II. sebagai kata penghubung: dan,...


bagur

sibagur, katak yang besar.


bahue

sibahue, sejenis burung hutan.


bahung

sejenis pohon kecil.


bajora

I. sejenis tanaman berduri, serta buahnya yang pahit yang menghasilkan...


bajur

baik, teliti, cermat, rapi mengenai pekerjaan.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian