Kamus Istilah kesehatan » IUGR (Intra Uterine Growth Retardation)

IUGR (Intra Uterine Growth Retardation)

Janin yang mengalami pertumbuhan yang terhambat, janin yang mengalami kegagalan dalam mencapai berat standar atau ukuran standar yang sesuai dengan usia kehamilannya. Pertumbuhan Janin Terhambat atau Intra Uterine Growth Restriction adalah suatu keadaan dimana terjadi gangguan nutrisi dan pertumbuhan janin yang mengakibatkan berat badan lahir di bawah batasan tertentu dari usia kehamilannya, janin lebih kecil dari yang diharapkan untuk jumlah bulan kehamilan. Bayi baru lahir dengan IUGR seringkali digambarkan kecil untuk usia gestational (SGA).

Berikut ini adalah arti istilah IUGR (Intra Uterine Growth Retardation) yang berarti Janin yang mengalami pertumbuhan yang terhambat, janin yang mengalami kegagalan dalam mencapai berat standar atau ukuran standar yang sesuai dengan usia kehamilannya. Pertumbuhan Janin Terhambat atau Intra Uterine Growth Restriction adalah suatu keadaan dimana terjadi gangguan nutrisi dan pertumbuhan janin yang mengakibatkan berat badan lahir di bawah batasan tertentu dari usia kehamilannya, janin lebih kecil dari yang diharapkan untuk jumlah bulan kehamilan. Bayi baru lahir dengan IUGR seringkali digambarkan kecil untuk usia gestational (SGA)..

gambar IUGR (Intra Uterine Growth Retardation)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


AIDS (Acquired Immune Deficiency Syndrome)

Kumpulan berbagai gejala menurunnya kekebalan tubuh yang disebabkan oleh HIV...


Alat Kesehatan Elektromedik Radiasi

Alat kesehatan yang menggunakan sumber listrik AC atau DC untuk...


Anorexia Nervosa

Penderita anorexia nervosa makan dalam jumlah sangat sedikit dan berolahraga...


Artritis Rematoid (AR)

Penyakit autoimun (diserang oleh sistem kekebalan tubuhnya sendiri) yang mengakibatkan...


backache

nyeri dibagian punggung, terutama daerah lumbosakral atau bagian bawah dari...


Balita kurus (wasting)

Ditandai dengan kurangnya berat badan menurut panjang/tinggi badan anak (BB/TB)....


Balkesmas (Balai Kesehatan Masyarakat)

Unit pelaksana teknis yang menyelenggarakan upaya kesehatan strata kedua, untuk...


BASARNAS

Badan SAR Nasional


Bayi

Anak berumur 0-12 bulan


Bayi prematur

Bayi yang lahir pada usia kehamilan kurang dari 37 minggu.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian