Kamus Batak indonesia » bada

bada

perkelahian, perlawanan, percekcokan, perbantahan, pertengkaran, perselisihan. marbada, bertengkar, bercekcok, bersengketa. marbadai, saling berbantah, saling berkelahi. parbadabada, orang yang suka bertengkar. mamadai, memarahi, mencaci. pabadabada, menggalakkan orang untuk berkelahi. aha badam tusi, apa perselisihanmu dengan dia. badabada biang, berkelahi seperti anjing. artinya: sebentar-sebentar bertengkar, lalu segera berdamai lagi. bada rohana, culas, pendengki, suka mencibirkan orang, suka mencari pertengkaran.

Apa arti bahasa batak dari kata bada? Arti bahasa batak bada adalah perkelahian, perlawanan, percekcokan, perbantahan, pertengkaran, perselisihan. marbada, bertengkar, bercekcok, bersengketa. marbadai, saling berbantah, saling berkelahi. parbadabada, orang yang suka bertengkar. mamadai, memarahi, mencaci. pabadabada, menggalakkan orang untuk berkelahi. aha badam tusi, apa perselisihanmu dengan dia. badabada biang, berkelahi seperti anjing. artinya: sebentar-sebentar bertengkar, lalu segera berdamai lagi. bada rohana, culas, pendengki, suka mencibirkan orang, suka mencari pertengkaran.

gambar bada

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


agos

orang sial, pembawa sial, orang yang selalu membawakesulitan untuk orang...


alang

tidak sampai, tanggung, kurang sedikit, tidak cukup. alang garar, tanggung...


alimos

sekilas, hanya sekejap saja kelihatan. maralimos, menghilang cepat-cepat, melintas sekejap.


allo

mangalloalloi, ikut- ikutan, misalnya ikut menyanyi padahal belum dapat melakukannya...


ampang

bakul yang dianyam di bawah, berbentuk empat segi dan di...


ampin

I. mangampini, membela seseorang, memaafkan, melindungi. pangampinion, pembelaan. jolma ampinan,...


babandir

sibabandir, sejenis kumbang yang dalam bahaya berpura-pura mati. sejenis tanaman...


badoatan

goyah, berjalan tidak tentu.


bahe

batu-batu kecil yang dipakai anak-anak untuk bermain-main. parsibahean, tempat anak-anak...


bajak

= Batak. sibajak parbinotoan, pengumpul ilmu yang rajin, seseorang yang...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian