Kamus Batak indonesia » ak

ak

kelangkang (anggota ba-dan). ak ni dolok, punggung gunung. siganjang ak, suatu sebutan untuk ular (untuk menghindari memakai kata biasa ulok).

Apa arti bahasa batak dari kata ak? Arti bahasa batak ak adalah kelangkang (anggota ba-dan). ak ni dolok, punggung gunung. siganjang ak, suatu sebutan untuk ular (untuk menghindari memakai kata biasa ulok).

gambar ak

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


abu

sebutan yang kurang sopan untuk isteri, perempuan.


aing

I.= aning II, bukan? tak benarkah? baikkah? ya kan ?...


alimos

sekilas, hanya sekejap saja kelihatan. maralimos, menghilang cepat-cepat, melintas sekejap.


allo

mangalloalloi, ikut- ikutan, misalnya ikut menyanyi padahal belum dapat melakukannya...


ampipira

sejenis semak belukar.


ampir

mangampir, kesemutan, semut-semutan (kaki, tangan). pangampirhon, merasakan khasiat (dari obat)....


babolhas

sejenis pohon perdu yang daunnya dipergunakan untuk penangkal (sipatolhas begu)...


bagiaha

= manang aha (Angkola).


baha

(diwarisi?) sifat, watak, perangai. i nama bahangku, itulah sifat saya....


bahue

sibahue, sejenis burung hutan.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian