Kamus Istilah kesehatan » Adrenalin

Adrenalin

Zat yang dilepaskan ke dalam aliran darah oleh kelenjar adrenal. Hormon ini dikenal sebagai hormon "stres", karena sekresinya meningkat selama stres dan ketegangan. Adrenalin menyebabkan perubahan dalam tubuh, seperti denyut nadi dipercepat, dilatasi pupil, dan aliran darah meningkat ke otot-otot ekstremitas bawah.

Berikut ini adalah arti istilah Adrenalin yang berarti Zat yang dilepaskan ke dalam aliran darah oleh kelenjar adrenal. Hormon ini dikenal sebagai hormon "stres", karena sekresinya meningkat selama stres dan ketegangan. Adrenalin menyebabkan perubahan dalam tubuh, seperti denyut nadi dipercepat, dilatasi pupil, dan aliran darah meningkat ke otot-otot ekstremitas bawah..

gambar Adrenalin

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Abate

Sejenis obat bubuk untuk membunuh jentik nyamuk. Adapun takaran penggunaannya:...


Balita (Bawah Lima Tahun = under five years)

Anak yang berusia 0 - 59 bulan


Bantuan darurat bencana

Bantuan untuk memenuhi kebutuhan dasar pada saat tanggap darurat.


Batita (Bawah Tiga Tahun = under three years)

Anak yang berusia 0 - 35 bulan


Bayi prematur

Bayi yang lahir pada usia kehamilan kurang dari 37 minggu.


Bayi tabung = In Vitro Fertilization (IVF)

Proses pembuahan sel telur yang terjadi di luar tubuh; sel...


BBLR (Berat Badan Lahir Rendah = Low birth weight)

Bayi yang lahir dengan berat badan kurang dari 2500 gram,...


BBOT

Bahan Baku Obat Tradisional


Beras analog

Salah satu jenis beras yang berbahan baku seperti singkong, tepung...


Beri-beri

Penyakit yang disebabkan defisiensi vitamin (vitamin B1) dan ditandai dengan...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian