KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

Daltonism

(Daltonisme); sebutan lama untuk buta warna merah-hijau, yang dilukiskan untuk pertama kali oleh John Dalton (1766-1844), seorang ahli kimia yang mengidap cacat ini.

Download Gambar

keramophobia

(keramofobia); takut pada kilat atau halilintar.

Download Gambar

gamete

(gamet); satu sel kelamin yang apabila berkombinasi dengan sel kelamin lainnya, akan merupakan zigot zygote atau awal dari individu baru.

Download Gambar

calender age

(ukur kalender); lihat CHRONOLOGICAL AGE.

Download Gambar

ability

(kemampuan, kecakapan, ketangkasan, bakat, kesanggupan); tenaga (daya kekuatan) untuk melakukan suatu perbuatan. Kemampuan bisa merupakan kesanggupan bawaan sejak lahir, atau merupakan hasil latian atau praktik. Kemampuan dibedakan dari apitude (kecerdasan), karena menunjukkan suatu kegiatan uang dapat dilakukan sekarang; sedang apitude menunjuk perlunya ada latihan atau pendidikan sebelum suatu perbuatan dapat dilakukan pada waktu-waktu mendatang. Kapasitas (capacity) sering dipakai sebagai sinonim bagi kemampuan (ability) biasanya menyangkut satu kemampuan yang sepenuhnya bisa dikembangkan di masa mendatang asalkan disertai pengkondisian latihan secara optimal. Dalam praktiknya, kapasitas seseorang jarang sekali bisa dicapai sepenuhnya. Lagi pula GENERAL ABILITY; SPECIFIC ABILITY.

Download Gambar

absolute zero

(angka nol mutlak); 1. titik pada suatu skala psikologis untuk mengukur variabel pada saat ia lenyap. 2. suhu yang menunjukkan berhentinya semua gerakan molekuler-sama dengan -273 derajat Celsius, atau -459 derajat Fahrenheit.

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami