KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

serampang

melempar secara melintang dan seakan-akan sejajar dng tanah (tt barang yg berukuran panjang): memukul (menyerang) dsb dng sembarangan saja; merawak; merambang (mengawur): mencuri dng sembarangan saja; menyerobot: sembarangan saja; seenaknya saja; asal saja (tt bekerja, berkata-kata): merawak; membabi buta; tanpa ada perhitungan (tt sikap, perbuatan, dsb): dng semau-maunya; sewenang-wenang: sepintas lintas; tidak dng cermat (teliti); asal saja: perihal (yg bersifat) serampangan

Download Gambar

acap

kerap; sering; segera; lekas; kerap kali; sering kali; lekas-lekas; cepat-cepat; membuat lebih sering; menyeringkan; mengerapkan; menyegerakan; mempercepat

Download Gambar

adiwidia

pengetahuan yg paling tinggi

Download Gambar

agonia

penderitaan berat; sekarat

Download Gambar

akeo

/akéo/ anak laki-laki

Download Gambar

albumin

protein yg larut di dl air, mengendap pd pemanasan, terdapat di dl air tawar, air laut, otot (serat), darah, cairan jernih telur, susu, dan bagian binatang lainnya

Download Gambar

alergi

/alérgi/ perubahan reaksi tubuh thd kuman-kuman penyakit; keadaan sangat peka thd penyebab tertentu (zat, makanan, serbuk, keadaan udara, asap, dsb) yg dl kadar tertentu tidak membahayakan untuk sebagian besar orang

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami