KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

selter

/sélter/ bangunan kecil beratap untuk tempat berteduh (di perhentian bus, taman hutan, dsb)

Download Gambar

acala

arca yg tidak dapat dipindah-pindahkan, biasanya dibuat dr batu dan diletakkan di tempat yg paling suci dl rumah perdewaan

Download Gambar

adib

beradab; tahu tata krama; sopan; ahli dl sastra

Download Gambar

afrasia

ketidakmampuan untuk mengungkapkan atau memakai ujaran yg dibentuk menurut pola gramatikal

Download Gambar

akatalepsia

/akatalépsia/ keterbatasan daya penangkapan; kedunguan

Download Gambar

akolade

tanda kurung besar; kurung kurawal

Download Gambar

akson

tonjolan serat saraf yg dimulai pd sel saraf; taji sel saraf yg secara normal membawa rangsangan dr badan sel saraf lain

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami