KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

sedekah

pemberian sesuatu kpd fakir miskin atau yg berhak menerimanya, di luar kewajiban zakat dan zakat fitrah sesuai dng kemampuan pemberi; derma; selamatan; kenduri: -- makanan (bunga-bunga dsb) yg disajikan kpd orang halus (roh penunggu dsb);-- sedekah yg diadakan untuk menghormati dan mendoakan orang yg meninggal; -- selamatan yg diadakan sesudah panen (memotong padi) sbg tanda bersyukur; -- selamatan pd ketika menguburkan mayat; -- sedekah yg diperebutkan oleh orang banyak; perlombaan memanjat bambu atau batang pinang yg dilumuri dng lemak untuk mengambil sedekah berupa barang-barang hadiah yg digantungkan di puncaknya; memberi sedekah; berderma; berkenduri; berselamatan; memberi sedekah kpd; menderma: ; mengadakan selamatan untuk: memberi sesuatu sbg sedekah; mendermakan

Download Gambar

aci

pati; tepung;-- pati sagu

Download Gambar

agam

besar, gagah, kuat, dan tegap: tubuhnya --

Download Gambar

agustus

bulan ke-8 tahun Masehi (31 hari); melakukan perayaan hari Proklamasi Kemerdekaan tanggal 17 Agustus

Download Gambar

akhir

belakang; yg belakang sekali; kemudian: kesudahan; penghabisan: -- kesimpulannya; akhirnya; -- naskah cerita atau karangan yg bagian klimaksnya terdapat pd bagian penutup; -- tahapan setelah bentuk larva, biasanya organisme tsb sudah memiliki bentuk yg pasti; -- hari Sabtu petang (sore) sampai dng hari Ahad; -- akhir minggu; -- penghabisan zaman; selesai; habis: berkesudahan; dihabisi: berakhir dng; menyudahi; menghabisi: menaruh di belakang; mengemudiankan: ; mengundurkan (waktu dsb); menangguhkan: ; paling akhir (ujung, belakang); di belakang sekali: imbuhan (afiks) yg ditambahkan di belakang kata (spt ; sufiks; proses, cara, perbuatan mengakhiri; penyudahan: ~; kesudahannya: ~ akhirnya

Download Gambar

aklamasi

pernyataan setuju secara lisan dr seluruh peserta rapat dsb thd suatu usul tanpa melalui pemungutan suara: usul itu diterima secara --

Download Gambar

aklasia

keadaan dapat rileks, tegang terus, biasanya mengenai otot jantung atau lainnya

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami