KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

sebai

kain (sutra dsb) yg dikalungkan pd leher untuk menutup bahu dan kedua ujungnya bergantung di dada

Download Gambar

afrodisiak

zat kimia yg digunakan untuk merangsang daya seksual, spt yohimbina; obat perangsang kegiatan seksual

Download Gambar

akulturasi

percampuran dua kebudayaan atau lebih yg saling bertemu dan saling mempengaruhi: ; proses masuknya pengaruh kebudayaan asing dl suatu masyarakat, sebagian menyerap secara selektif sedikit atau banyak unsur kebudayaan asing itu, dan sebagian berusaha menolak pengaruh itu; proses atau hasil pertemuan kebudayaan atau bahasa di antara anggota dua masyarakat bahasa, ditandai oleh peminjaman atau bilingualisme

Download Gambar

aleksin

/aléksin/ zat protein dl serum darah yg membentuk bakteri

Download Gambar

ali-ali

pengumban tali; tali pelontar batu; membuang ali-ali; melontar(i) dng ali-ali; membandring: ali-ali; pelontar batu; pengumban tali

Download Gambar

alkah

tanah yg tidak dikerjakan, tetapi pembuka tanah atau keturunannya masih mempunyai hak utama atas tanah itu

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami