KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

rampas

ambil dng paksa (dng kekerasan); rebut: mengambil dng paksa (dng kekerasan); merebut: menyamun; membegal; menyabot: menyita: mengambili dng paksa; merebuti; menyamuni: ; hasil merampas; segala apa yg dirampas: ~ harta benda musuh yg dirampas sewaktu perang; orang yg merampas; perampok; proses, cara, perbuatan merampas; perebutan; penyamunan; penyitaan

Download Gambar

adang

saudara tua dr ibu (biasanya wanita); kakak ibu; nama atau gelar kehormatan; dang

Download Gambar

adveksi

/advéksi/ gerakan massa udara secara horizontal yg mengakibatkan perubahan unsur fisik udara (spt suhu)

Download Gambar

afek

/afék/ perubahan perasaan krn tanggapan dl kesadaran seseorang (terutama apabila tanggapan itu datangnya mendadak dan berlangsung tidak lama, spt marah)

Download Gambar

afiliasi

pertalian sbg anggota atau cabang; perhubungan: bentuk kerja sama antara dua lembaga pendidikan, biasanya yg satu lebih besar dp yg lain, tetapi masing-masing berdiri sendiri; bantuan yg diberikan oleh lembaga yg lebih besar dl bentuk personel, peralatan, atau fasilitas pendidikan; mempunyai pertalian dan berhubungan sbg anggota atau cabang: organisasi pemuda itu sama sekali tidak ~ dng partai politik itu

Download Gambar

ajun

pembantu (dl jabatan): -- kelompok pangkat golongan bintara tinggi dl kepolisian di bawah perwira pertama dan di atas bintara, yang mencakupi ajun inspektur polisi satu dan ajun inspektur polisi dua;-- pangkat bintara tinggi peringkat kedua dl kepolisian, satu tingkat di bawah ajun inspektur polisi satu, satu tingkat di atas sersan mayor polisi (tanda pangkatnya satu balok putih bergelombang yg ditempatkan di bahu baju; -- pangkat bintara tinggi peringkat pertama dl kepolisian, satu tingkat di bawah inspektur polisi dua dan satu tingkat di atas ajun inspektur polisi dua (tanda pangkatnya dua buah balok putih bergelombang yg ditempatkan di bahu baju); -- pangkat peneliti golongan III/d, satu tingkat di bawah peneliti muda, satu tingkat di atas ajun peneliti muda, setaraf dng penata tingkat satu dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil; -- pangkat peneliti golongan III/c, satu tingkat di bawah ajun peneliti madya, satu tingkat di atas asisten peneliti madya, setaraf dng penata dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil

Download Gambar

aktinium

unsur logam radioaktif berderajat tiga, menyerupai lantanum dl sifat kimiawinya dan ditemukan pd bijih besi; unsur bernomor atom 89, berlambang Ac, dan bobot atom 227,0278

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami