KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

pancasuara

macam-macam suara (bunyi) yg bercampur-baur; bunyi (suara) yg janggal kedengarannya

Download Gambar

agar-agar

ganggang laut yg dapat dimakan; penganan yg dibuat dr ganggang laut tsb (agar-agar); zat berlendir yg dihasilkan oleh atau ganggang laut tertentu lainnya (banyak digunakan sbg medium biakan bakteri dan jamur)

Download Gambar

agripnia

keadaan tidak dapat tidur; insomnia

Download Gambar

akuifer

/akuifér/ lapisan kulit bumi berpori yg dapat menahan air dan terletak di antara dua lapisan yg kedap air;-- akuifer yg airnya dibatasi oleh dasar yg relatif kedap air sehingga mendapat tekanan yg cukup untuk menaikkan air sumur ke atas puncak akuifer

Download Gambar

akupunkturis

ahli pengobatan tusuk jarum

Download Gambar

alalia

ketidakmampuan untuk berbicara krn kelainan atau kerusakan pd alat ucap luar, bukan pd pusat saraf

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami