KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

monsun

iklim yg ditandai oleh pergantian arah angin dan musim hujan atau kemarau selang lebih kurang enam bulan, mengikuti posisi matahari pd bulan Juni dan Desember, terdapat di daerah tropis dan subtropis yg diapit oleh benua dan samudra;-- monsun yg berasal dr benua dan bertiup di musim dingin; -- monsun yg berasal dr samudra dan bertiup dalam musim panas

Download Gambar

acu

, menuang (kue, peluru, dsb); mencetak; membentuk; cetakan (kue, peluru, dsb);~ bingkai atau pelat berisi teks dan/atau gambar yg akan dicetakkan pd bahan cetak; ~ alat untuk mengukur bentuk sepatu

Download Gambar

agitatif

bersifat agitasi (tt tulisan, pidato, dsb); bersifat menghasut

Download Gambar

ajengan

orang terkemuka, terutama guru agama Islam; kiai

Download Gambar

akang

abang; kakak (laki-laki)

Download Gambar

akomodatif

bersifat dapat menyesuaikan diri

Download Gambar

akrilik

berkaitan dgn atau terbuat dr polimer ester poliakrilat; mengandung asam akrilat, CH2=CHCOOH, yg bersifat merangsang

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami