KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

mandul

tidak dapat mempunyai anak; majir; menjadikan (menyebabkan) mandul: proses, cara perbuatan memandulkan; kegiatan operasi yg dijalani oleh pasangan tertentu agar tidak hamil lagi; hal (keadaan) mandul; ketidakmampuan menghasilkan keturunan krn berbagai faktor fisiologis, sosial, dan psikologis; keadaan seorang wanita yg tidak mempunyai anak atau melahirkan anak; keadaan seorang wanita yg tidak dapat mempunyai anak atau melahirkan anak lagi setelah ia mempunyai anak dl jumlah tertentu (satu anak atau lebih)

Download Gambar

adapun

tt hal; mengenai: --; walaupun ada: -- , belum tentu ia mau memberi

Download Gambar

adolesens

/adoleséns/ masa remaja

Download Gambar

ajisaka

raja (di Jawa) yg menurut legenda menemukan kalender dan alfabet Jawa

Download Gambar

akhbar

kabar; berita; surat kabar; harian

Download Gambar

akseptabel

/akséptabel/ dapat atau pantas diterima; berterima: cukup; memadai: tarian itu dianggap -- untuk ditampilkan di depan tamu

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami