KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

malai

untaian (bunga, butir padi, gandum, dsb); rangkaian bunga, intan, dsb yg dipakai sbg hiasan kepala, tombak, dsb; perbungaan yg bercabang-cabang, setiap cabang memiliki bunga yg bertangkai, yg mekarnya bergantian dr arah bawah ke atas; mengenakan (memakai) malai: ; menjadi spt malai; menghiasi dng malai: daun padi - batang

Download Gambar

aerasi

/aérasi/ penambahan oksigen ke dl air dng memancarkan air atau melewatkan gelembung udara ke dl air

Download Gambar

agam

tidak ada akhir; larut; perbuatan (perkataan) yg berlarut-larut; berlarut-larut; tidak berkesudahan

Download Gambar

agresif

/agrésif/ bersifat atau bernafsu menyerang; cenderung (ingin) menyerang sesuatu yg dipandang sbg hal atau situasi yg mengecewakan, menghalangi, atau menghambat;-- bersifat maju dan menyerang dl suatu kegiatan (ekonomi, politik, olahraga, dsb); hal (sifat, tindak) agresif

Download Gambar

aguk

hiasan pd kalung (untuk anak-anak atau pengantin perempuan)

Download Gambar

ah

kata seru yg menyatakan perasaan kecewa, menyesal, keheranan, tidak setuju: -- , jangan marah dulu, nanti akan saya terangkan duduk perkaranya; -- , mengapa itu yg kau ambil

Download Gambar

ain

mata; mata air; sari; pati; inti sari

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami