KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

jarah

hasil rampasan dl perang; merebut dan merampas milik orang (terutama dl perang atau dl kekacauan); rampasan; barang yg dijarah; orang yg menjarah (suka menjarah); proses, cara, perbuatan menjarah

Download Gambar

adisiswa

pelajar yg paling bermutu (pandai, terkenal, menarik perhatian, dsb)

Download Gambar

advertensi

/adverténsi/ iklan dl media massa cetak atau elektronik, antara lain, untuk menawarkan barang

Download Gambar

akhirulkalam

ungkapan yg dipakai untuk mengakhiri surat, uraian, pidato, dsb

Download Gambar

akordeon

/akordéon/ alat musik yg dapat dilipat yg dilengkapi dng bilah gamitan (udara akan bertiup dng kuat apabila pemuput udara digerakkan dng tangan)

Download Gambar

akur

mufakat; setuju; seia sekata; bersatu hati: ; cocok; sesuai: ; v menyetujui; mengiakan; menyesuaikan; mencocokkan; memperdamaikan orang (bertengkar dsb); menyatukan supaya rukun (seia sekata dsb); kesetujuan

Download Gambar

alif

nama huruf pertama abjad Arab; mengerjakan sesuatu hendaknya dr permulaan (menurut aturan); tegak lurus; tidak dapat membaca dan menulis; huruf hijaiah (abjad Arab), mulai dr sampai huruf : mereka belajar mulai ~

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami