KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

henti

keadaan tanpa gerak; halangan; jeda: tidak bergerak (berjalan, bekerja, dsb) lagi; tidak meneruskan lagi; mandek: berakhir; selesai; tamat: mengaso; beristirahat; berjeda: meletakkan jabatan (pekerjaan dsb) lagi: memecat; melepas (dr pekerjaan, jabatan, dsb); menyetop; proses, cara, perbuatan memberhentikan; tempat berhenti; meminta sesuatu (mobil dsb) berhenti; menyetop; membuat (menyebabkan) berhenti: mengakhiri; menyudahi: tidak berjalan (berputar, bergerak, dsb) lagi; tidak berlanjut; tertahan; terputus: dapat dihentikan (diberhentikan): yg dihentikan; tempat berhenti; jeda: ~; bunyi konsonan yg dihasilkan dng sepenuhnya menghambat udara dl mulut ( tempat berhenti (bus, kereta api, dsb); memberhentikan; alat untuk menghentikan; alat katup; hal menghentikan (mengakhiri, menyetop, dsb)

Download Gambar

afonia

kehilangan suara dan kemampuan untuk bicara

Download Gambar

agih

bagi; beri: -- berbagi harta: membagi; memberi: membagi(kan); memberikan: pembagian; pemberian: ; proses, cara, perbuatan membuat atau memberi

Download Gambar

ajujah

ucapan tidak benar yg memburuk-burukkan; fitnah; umpat

Download Gambar

ajun

pembantu (dl jabatan): -- kelompok pangkat golongan bintara tinggi dl kepolisian di bawah perwira pertama dan di atas bintara, yang mencakupi ajun inspektur polisi satu dan ajun inspektur polisi dua;-- pangkat bintara tinggi peringkat kedua dl kepolisian, satu tingkat di bawah ajun inspektur polisi satu, satu tingkat di atas sersan mayor polisi (tanda pangkatnya satu balok putih bergelombang yg ditempatkan di bahu baju; -- pangkat bintara tinggi peringkat pertama dl kepolisian, satu tingkat di bawah inspektur polisi dua dan satu tingkat di atas ajun inspektur polisi dua (tanda pangkatnya dua buah balok putih bergelombang yg ditempatkan di bahu baju); -- pangkat peneliti golongan III/d, satu tingkat di bawah peneliti muda, satu tingkat di atas ajun peneliti muda, setaraf dng penata tingkat satu dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil; -- pangkat peneliti golongan III/c, satu tingkat di bawah ajun peneliti madya, satu tingkat di atas asisten peneliti madya, setaraf dng penata dl kepangkatan struktural pegawai negeri sipil

Download Gambar

akademisi

/akadémisi/ orang yg berpendidikan tinggi; anggota akademi

Download Gambar

akualung

alat bantu pernapasan untuk menyelam, ditaruh di atas punggung penyelam (merek dagang)

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami