KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

haji

rukun Islam kelima (kewajiban ibadah) yg harus dilakukan oleh orang Islam yg mampu dng mengunjungi Kakbah pd bulan Haji dan mengerjakan amalan haji, spt ihram, tawaf, sai, dan wukuf; sebutan untuk orang yg sudah melakukan ziarah ke Mekah untuk menunaikan rukun Islam yg kelima: -- ibadah haji dng hari wukuf di Padang Arafah jatuh pd hari Jumat; -- ibadah haji yg amalan hajinya dikerjakan oleh seseorang yg telah melaksanakan haji untuk mewakili orang lain, pahalanya diniatkan untuk orang lain yg dimaksud (yg telah meninggal dunia); -- ibadah haji yg dilaksanakan sebelum ibadah umrah; -- umrah; -- ibadah haji yg pelaksanaannya bersamaan dng umrah; jemaah haji yg melakukan perjalanan dng kapal laut; -- ibadah haji yg sah dan sempurna, memenuhi semua rukun dan syarat; -- ibadah haji yg diterima Tuhan; -- ibadah haji yg tidak diterima krn tidak sah; -- ibadah haji yg dilaksanakan setelah umrah; -- jemaah haji yg melakukan perjalanan dng kapal udara; -- ibadah haji terakhir yg dilakukan oleh Nabi Muhammad saw.; haji perpisahan; pergi ke Mekah mengunjungi Kakbah untuk menunaikan ibadah haji; menjadikan seseorang sbg haji (msl dng memberi ongkos atau menjadikan sbg badal haji bagi orang lain): segala sesuatu yg berkaitan dng urusan haji; seluk-beluk haji; perihal haji

Download Gambar

adap

nasi kuning dr beras pulut (dihidangkan dl perayaan dsb)

Download Gambar

adrenalin

/adrénalin/ hormon yg dihasilkan kelenjar adrenal; hormon yg diperoleh dr kelenjar adrenal hewan atau hormon yg dibuat secara sintetis, digunakan dl bentuk suntikan untuk menaikkan tekanan darah dan denyut jantung; epinefrina

Download Gambar

agun

cagar(an); tanggungan; jaminan; mencagarkan; menjadikan jaminan (tanggungan utang dsb); cagaran; jaminan; tanggungan: apa ~ mu untuk pinjaman sebanyak itu?

Download Gambar

algojo

orang yg melaksanakan hukuman mati; orang yg bengis dan kejam (suka membunuh)

Download Gambar

almanak

penanggalan (daftar hari, minggu, bulan, hari-hari raya dl setahun) yg disertai dng data keastronomian, ramalan cuaca, dsb; buku berisi penanggalan dan karangan yg perlu diketahui umum, biasanya terbit tiap tahun;-- penanggalan yg biasanya digantungkan atau ditempelkan di dinding; -- penanggalan yg biasanya ditaruh di atas meja; -- almanak untuk pelayaran yg berisi catatan tt kejadian astronomi, spt posisi matahari, bulan, planet, dan bintang setiap saat, siang dan malam sepanjang tahun

Download Gambar

alquran

kitab suci umat Islam yg berisi firman Allah yg diturunkan kpd Nabi Muhammad saw. dng perantaraan malaikat Jibril untuk dibaca, dipahami, dan diamalkan sbg petunjuk atau pedoman hidup bagi umat manusia

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami