KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

gajah

binatang menyusui berbelalai, bergading, berkaki besar, berkulit tebal, berbulu abu-abu (ada juga yg putih), berdaun telinga lebar, dan hidupnya menggerombol di hutan (terdapat di Asia dan Afrika); nama buah catur yg jalannya selalu menyerong (disebut juga menteri); segala sesuatu yg berukuran besar: -- jika terjadi pertengkaran (peperangan) antara orang (negara) besar, orang kecil (negara kecil) yg celaka; -- mengerjakan sesuatu yg penting dng melupakan hal-hal yg kecil yg sebenarnya sangat perlu untuk menyelesaikan sesuatu yg penting itu; -- orang yg mendapat kecelakaan atau binasa krn keunggulan (tabiatnya atau perbuatannya); -- orang kaya (besar dsb) mati, banyak peninggalannya; -- pekerjaan yg dikepalai (dipimpin) oleh dua orang; orang yg berkuasa dapat berbuat sekehendak hati di dl lingkungan orang yg lemah; suatu hal yg tidak dapat ditutup-tutupi (disembunyikan); berbuat sesuatu yg kurang baik krn kekuasaannya;-- gajah yg hitam; -- nama permainan anak-anak; -- gajah kecil, bergading panjang dan lurus; -- gajah besar dan paling pintar, bergading besar, berwarna putih bersih spt lilin; -- nama dua untai bunga melati penghias sanggul;gajah kecil, gadingnya kecil, berwarna kemerah-merahan; --gajah yg jinak; --hiasan kalung yg bergambar kuda; --sengkuap (atap) yg bersambung dng rumah; -- ikan paus; hiasan berupa makara; -- gajah yg berpisah dr kawannya (biasanya sangat galak); permainan catur: penyakit yg menyebabkan kaki membengkak menjadi besar; Elefantiasis; menyerupai gajah (tampak besar)

Download Gambar

abreaksi

/abréaksi/ pencetusan emosi dng mengingat kembali trauma psikis

Download Gambar

aerostat

/aérostat/ pesawat yg lebih ringan dp udara

Download Gambar

afek

/afék/ perubahan perasaan krn tanggapan dl kesadaran seseorang (terutama apabila tanggapan itu datangnya mendadak dan berlangsung tidak lama, spt marah)

Download Gambar

aga

gelar bangsawan di Turki, yg juga dipergunakan di India, Pakistan, Bangladesh: -- Khan

Download Gambar

agal

serat kulit batang gebang (untuk dibuat tali)

Download Gambar

akal

daya pikir (untuk memahami sesuatu dsb); pikiran; ingatan: ; jalan atau cara melakukan sesuatu; daya upaya; ikhtiar: ; tipu daya; muslihat; kecerdikan; kelicikan: kemampuan melihat cara memahami lingkungan;-- orang yg sudah pandai tidak mudah kalah dl perbantahan; -- tidak ada suatu usaha yg sekali terus jadi dan sempurna; gila; putus asa; bingung (tidak tahu apa yg harus dikerjakan);-- akal (pen)jahat: -- pikiran sehat; --tipu muslihat yg licik; -- merasa sama dng orang lain; -- akal bulus; -- akal bulus; -- akal bulus; -- akal bulus; -- pikiran yg tiba-tiba timbul; -- merasa diri lebih dr orang lain; -- merasa diri kurang dr orang lain; -- akal bulus; pura-pura; dibuat-buat: ; mempunyai akal: pandai mencari ikhtiar; cerdik; pandai: ; mencari akal (ikhtiar, daya upaya) untuk melakukan sesuatu: ; memperdayakan; menipu secara licik sekali: ; mengikhtiarkan; mencarikan daya upaya: sekuat-kuatnya; dng segenap tenaga dan pikiran; seakal-akal

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami