KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

bendera

/bendéra/ sepotong kain atau kertas segi empat atau segitiga (diikatkan pd ujung tongkat, tiang, dsb) dipergunakan sbg lambang negara, perkumpulan, badan, dsb atau sbg tanda; panji-panji; tunggul: berada dl perlindungan negara lain;-- bendera yg digunakan sbg tanda atau lambang suatu negara (bangsa); -- bendera berwarna kuning yg biasanya dikibarkan sbg tanda adanya kematian (di daerah tertentu) atau tanda adanya wabah penyakit menular; -- bendera berwarna merah yg biasanya dikibarkan sbg tanda adanya bahaya (kebakaran); bendera berwarna merah (pd kapal tangki, mobil tangki) sbg tanda pengangkutan barang yg mudah terbakar (bensin dsb); -- bendera yg menjadi lambang identitas dan kebanggaan bangsa dan negara; -- Sang Saka Merah Putih, bendera Merah Putih yg pertama-tama dikibarkan ketika diproklamasikan Negara Republik Indonesia pd tanggal 17 Agustus 1945, yg hingga kini masih disimpan dan dipelihara serta dihormati oleh bangsa dan pemerintah Indonesia; -- bendera berwarna putih, biasanya dikibarkan sbg tanda menyerah (minta damai); -- bendera yg dinaikkan hanya sampai pd pertengahan tiangnya sbg tanda berkabung; -- bendera yg didirikan pd tiap sudut lapangan dan pd ujung garis tengah dl olahraga hoki; memasang bendera (pd); menghiasi dng bendera: penduduk - kotanya untuk merayakan peristiwa bersejarah itu

Download Gambar

acara

hal atau pokok yg akan dibicarakan (dl rapat, perundingan, dsb); agenda: -- hal atau pokok isi karangan: kegiatan yg dipertunjukkan, disiarkan, atau diperlombakan; programa (televisi, radio, dsb): -- pemeriksaan dl pengadilan; perkara: cara: -- acara di televisi atau radio yang bersifat komersial, berupa penawaran barang atau jasa; -- acara iklan; -- hal yg akan dibicarakan dl rapat; -- pokok isi surat; -- daftar tugas yg disimpan oleh redaktur; memakai acara; dng acara; memeriksa dan mempertimbangkan perkara (di pengadilan); menjatuhkan keputusan hukum; mencantumkan di dl acara; menjadikan acara (rapat dsb); mengadukan (perkara); memerkarakan pembela perkara; pendamping tergugat (terdakwa); hal yg berhubungan dng pengacara: dunia ~ kini sedang menjadi bahan berita utama pers

Download Gambar

aerolit

meteorit yg hampir seluruhnya berupa silika

Download Gambar

alabangka

linggis; perejang

Download Gambar

alawar

anak setan yg tugasnya menyebarkan zina dan perbuatan mesum sehingga manusia tidak malu melakukannya

Download Gambar

algoritma

al·go·rit·ma ? algoritme

Download Gambar

algrafi

proses cetak-mencetak dng menggunakan lempeng aluminium

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami