KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

amboi

kata seru yg menyatakan rasa heran, kasihan, atau kagum: -- , alangkah indahnya awan di langit itu

Download Gambar

aji

berharga sekali dan dianggap bertuah (tt benda keramat); tidak ternilai kehormatan dan kedudukannya sehingga orang merasa wajib mengagungkan dan menghormati

Download Gambar

akseptor

/akséptor/ orang yg menerima serta mengikuti (pelaksanaan) program keluarga berencana; orang yg membayar jumlah wesel; orang yg menerima gagasan baru dan melaksanakannya; zat yg dapat bereaksi dng zat lain dng cara menerima partikel dr zat lain itu; unsur takmurnian yg menaikkan jumlah lubang pd hablur semipenghantar

Download Gambar

akuatik

bertalian dng air

Download Gambar

akumulator

alat untuk menyimpan energi listrik sehingga dapat digunakan pd tempat atau waktu yg lain

Download Gambar

alaihi salam

damai padanya (lazim dipakai sesudah menyebutkan nama nabi, kecuali Nabi Muhammad saw.): Nabi Sulaiman --

Download Gambar

albinoid

mirip bulai; yg berkulit putih, tidak berpigmen (tt ternak kerbau, sapi), tetapi tanduk dan kuku berwarna hitam krn masih mengandung pigmen (zat tanduk): kerbau --

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami